Rizky's Blog

☰ Navigation
  • Home
  • Blog
    • About
    • Contact
    • Disclaimer
    • Privacy Policy
    • Sitemap
    • Terms of Service
  • Color Picker
  • Info Menarik
  • Internet
  • Kesehatan
  • Kategori
    • About
    • Contact
    • Disclaimer
    • Privacy Policy
    • Sitemap
    • Terms of Service
  • Error 404

Label

  • Android
  • Kesehatan
  • Komputer
  • Skin Pack

Entri Populer

  • Bedanya RGB dan CMYK
    Bedanya RGB dan CMYK
    Source : Google Image RGB singkatan dari Red-Green-Blue, sedangkan CMYK singkatan dari Cyan-Magenta-Yellow-blacK. Mengapa ada dua m...
  • Cara Root Samsung Galaxy Young CDMA
    Cara Root Samsung Galaxy Young CDMA
    Assalamualaikum Wr.Wb Kali ini Monyet Cantix akan membahas sedikit berbeda , yaitu tentang Android , Siapa lagi yang gx kenal  Android , ...
  • Cara Flashing Samsung Galaxy Young - Monyet Cantix
    Cara Flashing Samsung Galaxy Young - Monyet Cantix
    Assalamualaikum Wr.Wb Bagaimana kabarnya sobat ? baik kan ? kali ini Monyet Cantix akan post tentang android lagi, ilmu ini saya dapa...
  • Sufferance- Pink Skin Packs - For Windows 7/8/8.1
    Sufferance- Pink Skin Packs - For Windows 7/8/8.1
    Assalamualaikum Wr.Wb Hallo Sobaatt ?? Bagaimana kabarnya ? Baik kan ? :) Maaf gak update cukup lama di karenakan kuota habis , dompet ...
  • AlienRed Skin Pack for Win7/8/8.1
    AlienRed Skin Pack for Win7/8/8.1
    السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ Halo Sobat Blogger , Bagaimana kabarnya ? Baik kan ? Alhamdulillah ..  Ok , Kali ...
  • Skin Pack - Windows 10 For Win.7/8/8.1
    Skin Pack - Windows 10 For Win.7/8/8.1
    Assalamualaikum Wr.Wb Halo Sobat ...? Ketemu Lagi Dengan Saya , Sama seperti yang sebelumnya , saya akan share skin packs :) Kali ini saya...
  • Duel Otak Premium 2.2 Full Version - MonyetCantix
    Duel Otak Premium 2.2 Full Version - MonyetCantix
    MonyetCantix - Apakah anda pernah memainkan game ini .Ini adalah game yang di kembangkan oleh FEO Media Game android yang sayu ini sanga...
  • Cara Mudah Root Android Menggunakan Framaroot - MonyetCantix
    Cara Mudah Root Android Menggunakan Framaroot - MonyetCantix
    Rizky's Blog - Tahukah kalian apa yang dimaksud dengan root Android ? Aktifitas rooting smartphone Android diibaratkan sebagai jail b...
  • Mengenal IMS , HIV dan AIDS - STOP HIV AIDS
    Mengenal IMS , HIV dan AIDS - STOP HIV AIDS
    Assalamualaikum Wr.Wb Ketemu lagi dengan saya ,, yang penting jangan bosen , terus kunjungi Monyet Cantix :) . Pada Kesempatan ini say...
  • Game Andoid yang Sering di Mainkan
    Game Andoid yang Sering di Mainkan
    Monyetcantix - Setiap tahun bahkan setiap bulan , publisher game semakin meningkat , juga semakin bagus grafik game game yang dibuat ...
Home Kesehatan Tanaman Obat Keluarga [Part 2]

Tanaman Obat Keluarga [Part 2]

Capt. Pray 8:43:00 PM Kesehatan
Kali ini saya akan menulis Tanaman obat keluarga yang part 2 . yang part 2 ini akan membahas TOGA yang berhubungan dengan Bumbu Dapur . Kalo yang Part 1 Tentang Rhizoma . ok tanpa panjang lebar langsung saja :) Lets Do It



B. BUMBU DAPUR


  1. Bawang Merah

      Bawang merah merupakan tanaman termasuk dalam umbi-umbian dan termasuk dalam golongan umbi lapis . Contoh penyakit yang dapat diobati :
    - Cacingan
       Tiga Siung bawang merah diparut ,kemudian ditempelkan pada daerah yang gatal. Lakukan pada saat menjelang tidur
    - Masuk Angin
      Delapan Siung bawang merah, diparut kemudian ditambahkan air kapur sirih secukupnya. Gosokkan cairan tersebut pada punggung dan perut.

2. Bawang Putih
Bawang putih juga termasuk jenis umbi-umbian . Tanaman ini dapat hidup di daerah yang mempunyai ketinggian antara 100-1000 m diatas permukaan laut .  Contoh penyakit yang dapat di obati :
  - Tekanan Darah Tinggi
      Dua siung bawang putih di parut dan di seduh dengan air panas secukupnya. minum air seduhan tersebut 2 kali sehari .

3. Merica

     Merica memiliki pohon kecil, tetapi memiliki ukuran buah yang kecil serta rasa yang agak pedas . Buah yang berwarna cokelat gelap dan lazim digunakan sebagai bumbu dapur .   salah satu penyakit yang dapat diobati :
     - Perut Kembung
       Merica, tawas,bengle,dan dau katuk,bawang merah, bawang putih dan buah pinang muda di tumbuk halus serta di beri air secukupnya kemudian tempelkan pada perut yang kembung .

4. Pala

   Pala memiliki pohon yang cukup tinggi dengan tinggi mencapai 10m. Pengembangbiakannya secara generatv dan vegetativ . Salah satu penyakit yang dapat diobati :
   - Pil Susah Tidur
       Kupas satu biji pala dan tumbuk halus ,setelah halus beri air secukupya. Aduk dan letakkan pada pelipis si pendaerita .

5. Singkong

    Singkong adalah umbi akar yang memiliki tinggi tanaman mencapai 3 m, memiliki daun yang berbentuk jari tangan berwarna hijau.Contoh penyakit yang dapat diobati :
  - Rematik
    Ambil 5 lembar daun singkong campurkan sedikit pada kapur sirih, kemudian remas2 sampai daun singkong hancur, oleskan pada bagian terasa linu , lakukan 3 kali sehari sampai sembuh .

6. Jagung

     Jagung memiliki tanaman berbatang semu dengan tinggi mencapai 2m . Perkembangbiakannya dengan menggunakan biji . Contoh penyakit yang dapat diobati :
    - Bekas Cacar Air
       Jagung Muda diparut lalu digosokkan pada wajah atau bagian yang berbintik merah . Lakukan hal tersebut rutin dan teratur.

7. Petai Cina

    Petai Cina memiliki pohon yang kecil dengan ketinggian mencapai 10m . Perkembangbiakannya dengan biji dan stek batang .Contoh penyakit yang dapat di obati :
   - Luka Bakar
     Daun Petai Cina di kunyah-kunyah. Setelah agak lembut, di tempelkan pada luka. Dengan begitu,darah pada luka akan cepat berhenti dan segera mengering  .

Hanya Ini yang dapat Monyet Cantix tampilkan , jika ada salah ketik atau kesalahan kata Say minta maaf yang sebesar-besarnya .. Tunggukan Part 3 nya :)
Thanks
  • Twitter
  • Facebook
  • Google
  • Tumblr
  • Pinterest

Related Posts

Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

4 komentar

avatar
Balas
Azanda Adi delete May 10, 2015 at 8:55 PM

terimakasih atas infonya, jangan lupa visit blog gue http://azandaadi.blogspot.com/2015/04/fhx-clash-of-clans.html

avatar
Balas
Dipa Artikel delete May 10, 2015 at 9:05 PM

nice info gan,
di tunggu komeng dan follow G+nya juga

http://darialkisah.blogspot.com/

avatar
Balas
miko boci delete May 11, 2015 at 9:25 PM

Nice info gan

ensiklopedia harian

avatar
Balas
Riz Ky delete May 12, 2015 at 4:23 PM

:D Siap Gan :)

Copyright © Rizky's Blog | Reboza Sambirejo & Kaizen Template - Support KZN | Islamidio | Blogger